Setelah digoncang oleh permainan Avenged Sevenfold, para penggila music cadas akan kembali mendapatkan durian runtuh dengan kedatangan band dari London, Dragonforce. Band beraliran metal yang memiliki salah satu gitaris terbaik dunia, Herman Li yang selalu menampilkan permainan gitar super cepat nan atraktif ini akan menggocang Indonesia di dua kota, yakni Jakarta dan Surabaya. Ingin segera mengamankan tiketnya? Berikut Jadwal2 berikan informasinya:
Jadwal Konser Dragonforce Maximum Overload Word Tour Indonesia 2015:Tanggal: Jakarta: Jum’at, 13 Februari 2015
Surabaya : Sabtu, 14 Februari 2015
Lokasi:Jakarta: Urban Bazar Sumarecon Serpong
Surabaya : Gelora Pancasila, Jl. Indragiri, Surabaya.
Jadwal Penjualan TiketJakarta : Free of Charge (Gratis)
Surabaya :
Waktu: Presale Mulai 15 Januari 2015
Harga:Festival :IDR 75.000
Tribun : IDR 50.000